Arus Balik Libur Natal 2023, Polisi Sebut Sebanyak 147 Ribu Kendaraan Sudah Kembali ke Jakarta

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 27 Desember 2023 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

147 Ribu Kendaraan Sudah Kembali ke Jakarta pada Masa Arus Balik Libur Natal 2023. (Dok. Bpjt.pu.go.id)

147 Ribu Kendaraan Sudah Kembali ke Jakarta pada Masa Arus Balik Libur Natal 2023. (Dok. Bpjt.pu.go.id)

HAIPURWAKARTA.COM – Polri mencatat sebanyak 147 ribu kendaraan sudah kembali ke Jakarta pada masa arus balik libur Natal 2023, Senin 25 Desember 2023.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Angka tersebut akumulasi dari sejumlah gerbang tol (GT) selama Operasi Lilin 2023.

Juru Bicara Divisi Humas Polri, Kombes Pol Ahmad Musthofa Kamal mengatakan aarus balik masih berlangsung hingga hari ini Rabu 27 Desember 2023

“Kendaraan keluar dari Jakarta melalui GT Cikampek Utama arah trans Jawa sebanyak 27.903 kendaraan”

“Sedangkan yang masuk Jakarta sebanyak 21.932 kendaraan,” ungkap Ahmad Musthofa Kamal dalam keterangannya, Selasa (26/12/2023).

Baca artikel lainnya di sini : Sebanyak 764 Warga Binaan di Lapas dan Rutan di Jakarta Mendapatkan Remisi Khusus Natal 2023

Kamal melanjutkan, jumlah kendaraan yang keluar Jakarta melalui Tol Kalihurip Utama arah Bandung sebanyak 29.862 kendaraan.

Untuk yang masuk ke Jakarta melalui tol yang sama sebanyak 35.371 kendaraan.

Sedangkan untuk jumlah kendaraan yang keluar Jakarta melalui Tol Cikupa arah Merak sebanyak 33.348 kendaraan, sementara yang masuk 38.171 kendaraan.

Lihat juga konten video, di sini: Bila Prabowo Subianto Terpilih Presiden di 2024, Ulama Aceh: Lanjutkan Kebaikan untuk Rakyat Aceh

“Lalu, kendaraan keluar (dari Jakarta) melalui Ciawi arah Puncak sebanyak 29.202 kendaraan.

Sementara untuk kendaraan masuk sebanyak 39.456 kendaraan,” tuturnya.

Kamal menambahkan, kendaraan yang keluar dari Jakarta melalui Tol Merak 6.674 kendaraan dan masuk sebanyak 7.039 kendaraan.

Sementara itu, jumlah total kendaraan yang keluar berjumlah sebanyak 126.984.***

Berita Terkait

Presiden Prabowo Subianto Sebut Cek Kesehatan Gratis adalah Terobosan, Tak Semua Negara Punya
Presiden RI Prabowo Subiant Saat Lantik 961 Pimpinan Daerah: Demokrasi Kita Hidup, Berjalan, Dinamis
Prabowo Lantik Serentak Kada Terpilih dalam Pilkada 2024, Ini 11 Kada Terrpilih di Jabar yang Belum Bisa Dilantik
Temukan Dokumen dan Barang Bukti Elektronik dalam Pnggeledahan di Rumah Djan Faridz, Ini Penjelasan KPK
Gara-gara Soal Pajangan Mobil F1, Momen Pecah Tawa Prabowo Subianto dan Anwar Ibrahim
Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!
Sambut Presiden Prabowo Subianto, Warga Kupang Optimistis dengan Program Makan Bergizi Gratis
Cek Potensi Bahan Makan Bergizi Gratis, Prabowo Subianto Kunjungi Tambak Ikan Nila Salin di Karawang
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:05 WIB

Kasus Dugaan Korupsi Bank BJB, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Angkat Bicara Soal Penyidikan KPK

Rabu, 26 Februari 2025 - 15:57 WIB

Sustainability Report & Annual Report: Solusi Waktu yang Semakin Sempit dan Deadline OJK Sudah di Depan Mata

Kamis, 19 Desember 2024 - 11:47 WIB

Hingga 31 Januari 2025, Persrilis.com Beri Diskon 50 Persen di 150+ Portal Berita Jaringan Sapulangit Media

Rabu, 18 Desember 2024 - 09:10 WIB

Beralamat di Kota Cimahi, Otoritas Jasa Keuangan Cabut Izin Usaha PT Bank Perkreditan Rakyat Kencana

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:16 WIB

Penyederhanaan Regulasi Pupuk Subsidi, Presiden Prabowo Subianto Secara Prinsip Telah Menyetujui

Minggu, 8 Desember 2024 - 17:41 WIB

Placement Publikasi Press Release Super Hemat di 500+ Media Online Mulai Dipasarkan Pusatsiaranpers.com

Jumat, 6 Desember 2024 - 15:54 WIB

Anda Bisa Memiliki Media Online Sendiri dengan Tampilan Keren Seperti Media Ini, Hanya dengan Rp5 Juta

Selasa, 26 November 2024 - 10:20 WIB

Bahlil Lahadalia Tanggapi Isu Soal Perusahaan Minyak Dunia Shell akan Tutup Bisnis SPBU di Indonesia

Berita Terbaru